Langkah-Langkah Update EMIS Semester Ganjil 2017-2018
Semester ganjil Tahun Pelajaran 2017/2018 sudah berjalan beberapa waktu yang lalu, dan tentunya para operator diharapkan segera melakukan pemutakhiran data EMIS untuk semester ganjil tahun ini. Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, sebagai penyelenggara EMIS, baru-baru ini mengeluarkan Surat Pengantar Pemutakhiran Data EMIS Semester Genap Tahun Pelajaran 2017/2018.
Sesaui dengan surat edaran Dirjen Pendis dengan nomor 5219/DJ.I/Set.I/OT.01.01/10/2017 tertanggal 31 Oktober 2017, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam memberitahukan bahwa akan dimulainya pemutakhiran data Pendidiakan Islam periode Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2017/2018 melalui sistem pendataan EMIS yang dimulai tanggal 1 Nopember sampai dengan 31 Desember 2017.
Berikut ini adalah langkah-langkah pemutakhiran atau update emis semester ganjil tahun pelajaran 2017-2018 :
Step Update Ganjil 2017/2018
Prinsip Dasar :
Prinsip Dasar :
Status jenjang kelas akan dinaikan satu tingkat (termasuk lulusan)
Step Update Ganjil 2017/2018
Lebih lengkapnya mengenai Update EMIS semester Ganjil 2017-2018 bisa rekan operator madrasah unduh disini : STEP UPDATE EMIS GANJIL 2017/2018 -berbagai sumber-
Sesaui dengan surat edaran Dirjen Pendis dengan nomor 5219/DJ.I/Set.I/OT.01.01/10/2017 tertanggal 31 Oktober 2017, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam memberitahukan bahwa akan dimulainya pemutakhiran data Pendidiakan Islam periode Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2017/2018 melalui sistem pendataan EMIS yang dimulai tanggal 1 Nopember sampai dengan 31 Desember 2017.
Berikut ini adalah langkah-langkah pemutakhiran atau update emis semester ganjil tahun pelajaran 2017-2018 :
Step Update Ganjil 2017/2018
Prinsip Dasar :
- Menggunakan Database hasil pedataan 2016/2017 Semester Genap.
- Tidak ada lagi "menggunakan " menggunakan form excel.
- Aplikasi berbentuk WEBBASE online.
- url : http://www.emispendis.kemenag.go.id/emis_madrasah
Prinsip Dasar :
- Memenuhi Kebutuhan Calon Peserta UN.
- Memenuhi Kebutuhan VervalPD (NISN)
- Memenuhi Kebutuhan Simulasi UNBK.
- Memenuhi Kebutuhan Data Internal Kemenag (BOS, PIP dll)
Status jenjang kelas akan dinaikan satu tingkat (termasuk lulusan)
Step Update Ganjil 2017/2018
- Update data siswa
- Update data kelembagaan
- Update data PTK
- Update data siswa kelas akhir
- Update data siswa non kelas akhir dan non kelas awal (kelas 2-5, 8 dan 11), termasuk yang tidak naik.
- Update data siswa lulusan Tahun Pelajaran 2016/2017 (Kelas 6,9 dan 12) termasuk yang gagal lulus.
- Update data siswa kelas awal (kelas 1,7 dan 10)
- Update siswa mutasi.
Lebih lengkapnya mengenai Update EMIS semester Ganjil 2017-2018 bisa rekan operator madrasah unduh disini : STEP UPDATE EMIS GANJIL 2017/2018 -berbagai sumber-
0 Response to "Langkah-Langkah Update EMIS Semester Ganjil 2017-2018"
Post a Comment