Soal dan Kunci Jawaban UKK TIK Kelas XI SMA/MA/SMK/MAK Semester 2 TA 2015/2016 - foldersoal.com
Soal dan Kunci Jawaban UKK TIK Kelas XI SMA/MA/SMK/MAK Semester 2 TA 2015/2016
1. CPU adalah otak dari komputer, CPU adalah ….
a. Central Procedur Unit
b. Central Premary Unit
c. Central Program unit
d. Central Processing Unit
e. Central Proceding Unit
2. Di bawah ini merupakan perangkat keras ( Hardware ) yang merupakan otak dari komputer, yakni ….
a. Memory
b. CPU
c. Keyboard
d. Monitor
e. Mouse
3. Fungsi dari keyboard adalah, kecuali …..
a. Memasukan data dan instruksi
b. Membawah sistem komputer dalam keadaan siap
c. Mengirim listrik kekomputer
d. Memulai dan mengakhiri sistem komputer pada saat mengolah data
e. Untuk menghidupkan Komputer.
4. Alat yang mengeluarkan suara dari CPU adalah ….
a. Disk drive
b. Speaker
c. Monitor
d. Keyboard
e. Printer
5. Setiap barang mempunyai berbagai jenis merek yang digunakan pada barang atau jasa dengan karakteristik sama, yang diperdagangkan oleh seseorang atau beberapa orang atau secara bersamaan untuk untuk mendapatkan barang atau jasa, disebut …..
a. Merak kolektif
b. Merek penjualan
c. Merek dagang
d. Merek hiasan
e. Merek jasa
6. Komputer merupakan suatu alat yang baik dan efisien dalam pembuatan data yang diolah, langkah mematikan komputer yang benar adalah ….
a. Matikan stabilizer – tekan power CPU – Tekan Torn Off Komputer
b. Tekan Power pada CPU –– Tekan Power pada stabilizer
c. Matikan Etabilizer – tekan Tombol monitor – tekan turn off komputer
d. Tekan Power monitor - Tekan Power pada CPU - tekan turn off komputer
e. Klik Turn off pada komputer – tekan tombol pada monitor – tekan power pada CPU
7. Untuk mencari informasi yang aktual dalam sebuah alat teknologi, untuk itu digunakan emeil yang terhubung dengan Internet hal ini termasuk dalam microsoft …..
a. Visual Basic
b. Accses
c. Out Boxt
d. Word
e. Excel
8. Untuk engevaluasi lembar kerja elektronis, khususnya pengolahan informasi angka dalam perhitungan disebut ….
a. Microsoft Word
b. Microsoft Excel
c. Microsoft Visual Basic
d. Microsoft Accses
e. Microsoft Power Point
9. Memory terdiri dari …..
a. ROM dan RAM
b. REM dan RAM
c. RAM dan REM
d. ROM dan RAN
e. RAN dan RAM
10. Urutan siklus prinsip kerja dalam pengolahan data yang benar adalah ……
a. Input – Procesing – out put
b. Input – out put – procesing
c. Procesing – input – out put
d. Input – data – procesing – out put
e. Out put – procesing – input
11. Yang tergolong kedalam Microsoft Office adalah ….
a. Internet Explorer
b. Java Script
c. Visio Architectur
d. Microsoft Word
e. Visual Basic
12. Istilah lain dari pengkat keras adalah ……
a. Hardsere
b. Hardhome
c. Hardware
d. Hardcom
e. Hardisk
13. Stabilizer merupakan salah satu kegunaan terpenting untuk perlengkapan komputer, kata yang bergaris bawah di gunakan untuk ……
a. Mendengarakan suara
b. Mengakses data
c. Mengatur jalan aliran listrik
d. Menggandakan aliran listrik
e. Mempercepat aliran listrik
14. Suatu alat yang digunakan untuk melakukan program merupakan jenis komputer ……
a. Campuran
b. Luas
c. Sempit
d. Global
e. Hukum
15. Dibawah ini merupakan perlatan komputer Hardwere, kecuali ……
a. Microsoftword
b. MicrosoftExcel
c. Visual basic
d. Speaker
e. Microsoft Power point
16. Alat untuk menampilkan lembar kerja (print out) disebut ……
a. Keyboard
b. Mouse
c. Monitor
d. CPU
e. Printer
17. Hal yang berkaitan dengan proses penggunaan sebagai alat bantu, manipulasi, dan pengolahan informasi disbut …..
a. Teknologi Komunikasi
b. Teknologi Informasi.
c. Teknologi Mekanika
d. Teknologi Visual
e. Teknologi Audio Visual
18. Teknologi untuk mengolah citra efek pada photo, cover buku dan majalah adalah ….
a. Microsofta Out Boxt
b. Nero Smart
c. Nero Express
d. Adobe photoshop
e. HP image zone Express
19. Hardwere sangat berperan penting pada komputer, hardwere adalah ……
a. Kerangka bundaran lonjong
b. Alat yang berguna untuk memomotong
c. Peralatan yang ada dalam tubuh komputer
d. Suatu alat yang diproses
e. Tempat pemerosesan file – file tersembunyi.
20. Untuk mengatur posisi perataan di sebelah kiri dari satu paragraf, anda dapat mengatur pada posisi…..
a. Hanging
b. Rigth Indent
c. First Line Indent
d. Formating
e. Left Indent
21. Di bawah ini merupakan Jenis Paper Size, Kecuali…….
a. A4
b. A5
c. Paper
d. Letter
e. Legal
22. Berikut ini adalah tombol Margins, Kecuali …..
a. Top
b. Bottom
c. Left
d. Lanscape
e. Right
23. Untuk mencetak document dengan ukuran kertas HVS, yaitu dengan memilih ….
a. A5
b. Letter
c. Legal
d. Post Card
e. A4
24. Di bawah ini yang termasuk perangkat keras adalah …
a. Data Base
b. Microsoft Excel
c. Microsoft Word
d. Monitor
e. Power Poin
25. Suatu Alat yang di gunakan untuk melakukan Program merupakan jenis komputer dalam arti…..
a. Luas
b. Menyeluruh
c. Umum
d. Sempit
e. Belum dikenal
26. Istilah lain dari Software adalah …..
a. Perangkat Keras
b. Perangkat Operasional
c. Perangkat Kerja
d. Perangkat Lunak
e. Oprating system
27. Posisi monitor harus lebih …. Dari mata atau kepala …..
a. Tinggi
b. Rendah
c. Jauh
d. Dekat
e. Sejajar
28. Penemuan dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi dilakukan oleh seorang Inventor. Kata yang tercetak miring artinya …..
a. Penemu
b. Pertemuan
c. Bertemu
d. Mempertemukan
e. Bertemuan
29. Langkah menghidupkan komputer yang benar adalah ……
a. Nyalahkan Stabilizer, CPU, Monitor
b. Nyalahkan Monitor, Stabilizer, CPU
c. Nyalahkan, CPU, stabilizer, Monitor
d. Nyalahkan CPU, Monitor, Stabilizer
e. Nyalahkan Monitor, CPU, Stabilizer
30. Di bawah ini adalah cara memperpanjang umur disket, kecuali …..
a. Simpan disket ditempatnya
b. Jangan Merokok di tempat penyimpanan disket
c. Beri keterangan pada disket
d. Jangan sentuh permukaan disket
e. Simpat disket jangn terkena langsung sinar matahari
31. Cara penggunaan Mouse dengan cara menggeser sambil menekan tombol mouse sebelah kiri disebut …
a. Double Klik
b. Klik Kanan
c. Click
d. Drag
e. Klish Kiri
32. Monitor merupakan sala satu alat ….. yang berguna untuk melihat hasil pekerjaan yang diketik melalui alat media keyboad.
a. Input
b. Proses
c. Out Put
d. Print Out
e. Operator ( User )
33. Alat untuk memutar CD Player pada CPU yakni CD ROM, singkat dari ROM adalah ….
a. Random Onsently memory
b. Random Obligatet memory
c. Read Only Memory
d. Read onstaly memory
e. Random only memory
34. Tombol mouse mempunyai dua bagian diantaranya …..
a. Atas dan bawah
b. Bawah dan kiri
c. Kiri dan kanan
d. Kanan dan atas
e. Kanan dan bawah
35. Undang – undang mengenai hak cipta, termasuk UU Nomor / tahun ….
a. 15/2008
b. 22/1998
c. 22/1990
d. 15/2002
e. 19/2002
36. Kegunaan dari printer adalah ….
a. Untuk mencari data
b. Untuk memasukan data
c. Menganalisis data
d. Untuk mencetak hasil ketikan
e. Mengeluarakan hasil data
37. Exactly pada pilihan Line Spacing yaitu untuk ……
a. Mengatuir jarak spasi yang pasti
b. Mengatur jarak spasi kelipan ganda
c. Mengatur jarak spasi satu baris
d. Mengatur jarak spasi minimal
e. Mengatur jarak spasi kelipatan tunggal
38. Fungsi menyimpan document adalah …..
a. Merekam 15 menit semua naskah
b. Menghindari rusaknya hardisk
c. Merekam semua naskah yang sudah diketik kedalam disket atau kedalam hardisk
d. Menghindari nama file rusak
e. Merekam nama file baru
39. Bentuk ukuran pangaturan halaman normal yang tepat, yakni ………..
a. Bottom 3, Top 3, Lift 4, Right 3
b. Bottom 2, Lift 3, Top 3, Right 4
c. Lift 5, Bottom 3, Right 2, Top 1
d. Right 2, Lift 3, Top 1, Bottom 2
e. Top 2, Bottom 3, Lift 3, Right 2
40. Pada Pilihan Line spacing, mengatur jarak spasi satu baris disebut ……
a. Multiple
b. Exactly
c. At Least
d. Single
e. Double
Soal Essay :
1. Sebutkan cara memulai program Ms. Word!
2. Apa yang dimaksud dengan internet ?
3. Sebutkan bagian-bagian Hardware!
4. Bagimana Prosedur Pembuatan Tabel!
5. Sebutkan Langkah Menghidupakan dan Mematikan Komputer ?
Download Kunci Jawaban DISINI
Berbagai Sumber
0 Response to "Soal dan Kunci Jawaban UKK TIK Kelas XI SMA/MA/SMK/MAK Semester 2 TA 2015/2016 - foldersoal.com"
Post a Comment